top of page
Search

PEMILIHAN KETUA OSIM TAHUN 2019

  • Writer: MTsS Nurul Iman Berngam Binjai
    MTsS Nurul Iman Berngam Binjai
  • Aug 24, 2019
  • 1 min read

Updated: Jun 10, 2020


Hari ini 24 Agustus 2019 MTS Nurul Iman Berngam Binjai melaksanakan pemilihan ketua OSIM tahun 2019. Pemilihan kali ini sangat seru dikarenakan pihak Madrasah melenggarakannya sebagai simulasi Pemilihan Umum mirip seperti Pemilihan Umum Preisden dan Wakil Presiden.




Pemilihan berlangsung tertib dan siswa/i terlihat antusisas melakukan pemilihan ini. Acara dimulai dengan kata sambutan dari Kepala Madrasah bapak H. Rizaldi Nst, S.Pd.I, MM kemudian satu persatu siswa memasuki TPS, Memberikan undangan peserta pemilih kepada ketua TPS, kemudian duduk sembari menanti dipanggil untuk mendapatkan surat suara.





Proses perhitungan suara juga berjalan tertib, dan akhirnya pemilihan ketua OSIM dimenangkan oleh M. IMAM dengan total suara 16, diikuti oleh RAKAN MAULY dengan total suara 7, kemudian AULIA JANAH dengan total suara 4.


Comments


bottom of page